Ulos Hela



Mangulosi




Pada prosesi pernikahan, ada satu moment yang slalu saya tunggu, yaitu prosesi ULOS HELA, dimana Ibu dari pihak perempuan mangulosi menantunya dan anaknya. Ulos hela ini adalah 'lambang' dimana Ibu dari pihak perempuan melepaskan anak perempuannya dan 'menitip'kan anak perempuannya (boru nya) kepada menantunya, untuk saling menjaga dan mengasihi. Sebelum mengulosi, orang tua perempuan biasa memberikan wejangan pernikahan, nasihat, pesan2 untuk kedua mempelai.

disini Moment2 melihat air mata menetes
dan dimana mata Lensa selalu Focus untuk mengambil Moment tersebut"

mungkin air mata itulah tanda rasa sayang kita kepada orang tua bagaimana kita akan meninggalkan kedua orang tua dalam adat, sehingga kita akan menjadi seorang istri untuk suami kita dan membentuk keluarga kecil di dalam adat istiadat


ini lah adat yang akan kita terus kan untuk generasi berikut nya
salam Dody Photography
Melayani Foto Prewedding + Martumpol + Wedding dan liputan
musik adat Batak (Bona Rio Musik)
Make Up
dll
contak person
hp. 081283842654
bbm 76404085


Comments

Post a Comment

Popular posts from this blog

RAHASIA ORANG BATAK MENIKAH JARANG CERAI "

Ulos Herbang